UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
January 26, 2025 at 02:44 AM
*Tips & Trick Lolos SPAN PTKIN*
Mau lolos jalur SPAN PTKIN? Apa saja Tips dan Trick Lolos di Jalur SPAN PTKIN?
Di masa-masa akhir SMA, tidak sedikit dari kita yang mulai merasa kebingungan menentukan pilihan: ingin kuliah di mana dan memilih program studi apa. Atau bahkan sudah punya pilihan tapi sering muncul rasa cemas, ragu untuk daftar, atau takut gagal. Terutama saat membayangkan kemungkinan ditolak PTN impian.
Nah, topik kali ini sangat relevan untuk Sobat UIN yang masih merasa galau, bingung, atau bahkan takut memulai langkah persiapan mendaftar ke PTN. Kali ini kita bakal bahas tips dan trik yang dapat meningkatkan peluang lolos PTN. Dari cara strategi pilih jalur seleksi, sampai hal-hal kecil yang sering terlewat tapi penting banget untuk diketahui.
Untuk itu, Yuk kita ikuti cerita Ka Hanifah Salsabila, lolos seleksi menjadi Mahasiswi Prodi Bahasa dan Sastra Arab, Fakultas Adab dan Humaniora, UIN Syarif Hidayatullah Jakarta lewat jalur SPAN-PTKIN
Kunjungi juga:
Website: uinjkt.ac.id
Instagram: / uinjktofficial
Facebook: / uinjktofficial
Tiktok : / uinjktofficial
https://www.youtube.com/watch?v=H0LJM5n45EI
❤️
🙏
3