BSIP Serealia
                                
                            
                            
                    
                                
                                
                                February 15, 2025 at 04:28 PM
                               
                            
                        
                            Pj. Gubernur Sulawesi Selatan, Prof. Fadjry Djufry menyempatkan hadir di BSIP Serealia, pada Kamis, 13 Februari 2025. Kunjungan tersebut dia lakukan seusai meninjau warga terdampak banjir di Kab. Maros
Dalam kunjungannya, Prof. Fadjry berpesan kepada seluruh pegawai BSIP Serealia untuk meningkatkan kinerja dan produktivitas. Beliau juga mengingatkan pegawai untuk mendukung program Kementerian Pertanian mewujudkan swasembada pangan nasional.
👨🏻🌾🫱🏻🫲🏾🌽
                        
                    
                    
                    
                        
                        
                                    
                                        
                                            👍
                                        
                                    
                                    
                                        3