Trader Nusantara
Trader Nusantara
February 25, 2025 at 02:38 AM
Dengan pernyataan tegas dari Trump kemarin maka perang dagang akan kembali terjadi dalam waktu dekat, karena Meksiko dan Canada sudah merencanakan untuk mengenakan tarif pembalasan pada barang impor Amerika Serikat

Comments