Lapas Lombok Barat
                                
                            
                            
                    
                                
                                
                                May 23, 2025 at 07:49 AM
                               
                            
                        
                            Lombok Barat - Sebagai bentuk komitmen dalam mendukung program pemerintah dalam hal ketahanan pangan nasional yang tertuang dalam Asta Cita Presiden RI, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Lombok Barat (Lobar) kian mantap mempersiapkan lahan dengan membajak sawah menggunakan traktor dilahan Sarana Asimilasi dan Edukasi (SAE) yang akan ditanami padi dalam waktu dekat, Jumat (23/05).
https://lapaslombokbarat.kemenkumham.go.id/berita-utama/matangkan-persiapan-lahan-tanam-lapas-lobar-ajak-warga-binaan-bajak-sawah